Kemungkinain Hubungan Defisiensi Kalsium Darah dengan Terjadinya Hipertensi dalam Kehamilan
View/ Open
Date
1991Author
Sipahutar, Natigor
Advisor(s)
Simanjuntak, Pandapotan
Hasan, Hasdiana
R, R Haryono
Metadata
Show full item recordAbstract
Kemungkinan peranan kalsium pada Hipertensi Dalam
Kehamilan telah diselidiki sejak tahun L930.9 Hipertensi
Dalam Kehamilan (UDf) adalah simptom pada kehamilan yang
etiologinya belum dapat dijelaskan dengan memuaskan sehing
ga pengobatannya masih bersifat empiris. Akhir-akhir ini diketahui adanya hubungan antara
konsumsi kalsium dengan angka kejadian eklamsi. Negara-ne-
gara dengan konsumsi kalsium yang rendah mempunyai angka
kejadian eklamsi yang t.inggi. Di negara Eth.iopia dan Gua-
temala walaupun antenatal care dan keadaan gizi kurang, ng
mun mempunyai angka kejadian eklamsi menyamai negara-nega-
ra maju (USa, Inggris, Israel). Konsuilsi kalsium di Ethio-
pia dan Guatemala tinggi, karena makanan pokok sebelum di-
sajikan terlebih dahulu dibasuh dengan air kapur (lime wa-
ter) yang mengandung kalsium hidroksida ; ditarnbah pula de
ngan kebiasaan penduduk minum susu
Collections
- Master Theses [314]